Sergur 2013 | www.sergur.kemdiknas.go.id/sg13

Sergur 2013 | www.sergur.kemdiknas.go.id/sg13 - Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sedang menggalakkan mutu pendidikan yang ada di Indonesia dengan melakukan proses sertifikasi untuk tenaga pendidik baik dosen maupun guru. Untuk proses sertifikasi guru, Kemendikbud menyediakan wadah dimana guru bisa melihat seputar pengumuman sergur 2013 melalui online, seperti Daftar Calon Peserta Sertifikasi Guru 2013 dari seluruh Provinsi / Kabupaten / Kota di www.sergur.kemdiknas.go.id/sg13

Untuk mengetahui apakah anda menjadi salah satu calon guru yang di sertifikasi, ada dua cara untuk mengetahuinya yaitu menggunakan fitur pencarian berdasarkan Provinsi/Kabupaten/kota maupun perseorangan.

Untuk mengetahui daftar nama calon peserta sergur 2013 berdasarkan Provinsi/Kabupaten/kota :
1. Buka website resmi sertifikasi guru 2013 di http://sergur.kemdiknas.go.id/sg13/
2. Pilih Kriteria yang terletak pada pojok kanan atas
3. Pilih provinsi dan Kabupaten/Kota
4. Klik Tombol Tampilkan

Untuk mengetahui daftar nama calon peserta sertifikasi guru 2013 perseorangan :
1. Buka website resmi sertifikasi guru 2013 di http://sergur.kemdiknas.go.id/sg13/
2. Pilih Pencarian yang terletak pada pojok kanan atas
3. Masukkan NUPTK anda
4. Klik tombol simbol Kaca Pembesar

Bila nama Bapak/ibu masuk ke dalam www.sergur.kemdiknas.go.id/sg13, berarti anda termasuk guru yang akan mengikuti proses sertifikasi guru tahun 2013 ini, tetapi bila tidak mungkin tahun depan. Untuk mengetahui secara pasti anda bisa menghubungi langsung panitia sertifikasi guru yang ditunjuk sehingga anda mendapatkan pengumuman yang jelas.

SHARE

Milan Tomic

Hi. I’m Designer of Blog Magic. I’m CEO/Founder of ThemeXpose. I’m Creative Art Director, Web Designer, UI/UX Designer, Interaction Designer, Industrial Designer, Web Developer, Business Enthusiast, StartUp Enthusiast, Speaker, Writer and Photographer. Inspired to make things looks better.

  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar

Translate